Sintang, (Rabu) Saat ini sedang persiapan Rumah Pangan Mandiri dimulai dari proses pengisian tanah ke polybag dan penyemaian bibit cabe, tiga hari lagi sudah mulai pemindahan bibit ke polybag sebanyak 40 buah. karena bibit masih banyak rencana akan ada penambahan polybag 40 biji. Dari jumlah total 80 polybag sedianya dari masing-masing pengurus dapat menanam 26 bibit cabe. 09/07
Selain RPM dibidang tanaman saat ini juga sedang proses pembuatan kandang untuk ternak ayam sebanyak 20 ekor.
Karena di Sintang jenis yang di gunakan tanah gambut maka hasilnya belum tentu sesubur seperti cabe yang ditanam di Jawa. /Rif